Peluang Usaha Frozen Food
© freepik.com

Gak Pernah Terpikirkan Sebelumnya, Ternyata Ada 5 Peluang Usaha Frozen Food

Peluang bisnis frozen food terlihat begitu nyata sampai-sampai hampir semua tetangga Anda berjualan makanan beku. Contoh peluang nyatanya adalah modal sedikit tapi untung banyak. Untuk memahami peluang bisnis ini, simak Sewa78. Kami juga menyediakan freezer makanan beku yang cocok untuk usaha Anda.

Diperbarui

Frozen food memiliki arti makanan beku yang disimpan dalam freezer. Karena sifatnya yang awet atau tahan lama membuat makanan ini menjadi peluang bisnis yang menjanjikan. Banyak orang tak memiliki banyak waktu untuk memasak sehingga mereka suka penyajian yang praktis seperti frozen food.

Peluang usaha frozen food terbilang menjanjikan karena usia bisnis cenderung tidak musiman, Anda bisa berinovasi membuat makanan beku sendiri, penikmatnya dari semua kalangan, modalnya cukup murah, dan keuntungan nyata adanya.

Dengan melihat peluang bisnis tersebut apakah Anda berkeinginan memulai jualan makanan beku? Jika iya, Anda perlu membaca lebih dalam penjelasan setiap peluang yang kami sebutkan tadi. Yuk, pindah ke bagian berikutnya!

Bisnis Jangka Panjang

Bisnis Jangka Panjang
© freepik.com

Peluang bisnis frozen food terbilang bukan bisnis baru. Walaupun begitu, usaha makanan beku tampaknya akan selalu ada dan berjangka panjang. Seperti yang Anda saksikan di sekitar rumah sudah banyak orang menjadi agen usaha frozen food.

Bisnis rumahan tersebut memang dapat Anda andalkan untuk waktu yang lama. Jika Anda bingung mau membuka bisnis apa yang bisa dibuka di kios kecil samping garasi, pilih saja jualan makanan beku. Jangan lupa siapkan perlengkapan sewa freezer box biar makanan beku awet tahan lama.

Banyak Varian Produk Beku Baru

Banyak Varian Produk Beku Baru
© freepik.com

Selain berpotensi menjadi bisnis jangka panjang, sebenarnya usaha makanan beku juga cenderung memiliki inovasi makanan baru yang bisa dibekukan. Mungkin yang sering Anda temui adalah makanan siap saji seperti bakpao, sosis, tempura goreng, dan lain-lain.

Akan tetapi, jenis makanan organik dan makanan khas daerah pun bisa Anda buat menjadi makanan beku. Contoh makanan organik adalah buah dan sayur mentah, sementara itu contoh makanan khas daerah ialah rendang.

Berpotensi Meraup Pangsa Pasar yang Luas

Berpotensi Meraup Pangsa Pasar yang Luas
© freepik.com

Bisnis kuliner frozen food sangat menjanjikan, artinya bisa meraup pangsa pasar yang cukup luas. Siapa yang tak pernah makan makanan beku? Pasti semua orang dari anak-anak hingga orang tua pun menyukai aneka makanan beku.

Sehingga, apabila Anda membuka toko franchise frozen food dekat rumah dapat dipastikan akan laris. Namun, hal ini tentunya bergantung kepada seberapa unik ide makanan beku yang Anda sediakan dan sumber lokasi strategis atau tidak.

Modal Usaha Terjangkau
© freepik.com

Diketahui untuk memulai usaha makanan beku rumahan modalnya cukup terjangkau mulai dari 5 juta rupiah sudah dapat paket murah menjadi mitra. Modal 5 juta itu nantinya termasuk membeli freezer atau untuk sewa freezer Surabaya yang harga sewanya cuma Rp. 100 ribu per 7 hari.

Selain membeli atau sewa freezer, modal senilai 5 juta rupiah wajib digunakan juga untuk membeli peralatan masak, peralatan penyajian, bahan baku homemade, kemasan, biaya operasional, hingga biaya pemasaran.

Prospek Keuntungan Nyata

Prospek Keuntungan Nyata
© freepik.com

Dalam hal keuntungan jualan frozen food itu sangat nyata. Bagaimana tidak, Anda bisa mengambil untung 10 sampai 20 persen dari modal yang dikeluarkan. Kalau Anda mengeluarkan modal awal Rp. 650.000 per 10 bungkus makanan beku, maka hasilnya untung Rp. 6.500 per 1 bungkus.

Meskipun terbilang kecil, namun bila Anda siap sabar dan teliti akan menghasilkan untung yang lumayan. Anda hanya perlu mencari pelanggan setia yang tahu bahwa toko milik Anda memberikan harga jual yang murah dari pesaing. Sehingga diharapkan pelanggan datang terus.

Kemudian, jangan lupa cari info seputar perusahaan, produsen, dan distributor frozen food yang menjual makanan beku mereka dengan harga miring. Anda juga bisa melakukan sistem waralaba dengan teman yang mau memberikan modal.

Pertanyaan Terkait

Apakah bisnis frozen food menjanjikan?

Ya, bisnis frozen food sangat menjanjikan dan bisa dilakukan oleh semua orang.

Apa kelemahan bisnis frozen food?

Meskipun bisnis makanan beku terlihat menjanjikan tampaknya ada kekurangan tersendiri, antara lain ketergantungan akan mesin pembeku suhu rendah, seringnya lupa tanggal kadaluwarsa, dan persaingan bisnis cukup kompetitif.

Bagaimana cara memulai bisnis frozen food?

Sebagai orang yang ingin berbisnis di bidang makanan beku, sebaiknya Anda kenali dulu pengertian cara yang tepat untuk memulainya:

  1. Pelajari nama sistem kerja bisnisnya.
  2. Lalu, pilih jenis makanan beku yang ingin Anda jual.
  3. Carilah supplier terpercaya.
  4. Siapkan alat penunjang untuk mengolah makanan beku.
  5. Hitung modal awal yang Anda butuhkan.
  6. Tentukan target pasar.
  7. Lakukan pemasaran secara online dan offline.

Usaha frozen butuh modal berapa?

Sekitar 5 juta rupiah sampai dengan 20 juta rupiah.

Nah, Anda sudah tahu ‘kan sekarang peluang jualan frozen food itu beragam? Saatnya Anda tentukan apakah ingin bergerak menekuni dunia bisnis makanan beku tersebut segera. Karena peluangnya cukup luas, diharapkan bisnis tersebut bisa menjadi tambahan pencarian pemasukan sampingan Anda. Tertarik?

Kalau soal sewa alat penunjang usaha makanan beku, sebaiknya percayakan Sewa78. Produk kami terbukti berkualitas, ukuran penyimpanan besar, fitur mesin pembeku juga canggih. Soal proses penyewaan, kami menawarkan sewa yang fleksibel dan gampang. Untuk kelanjutan sewanya, silakan hubungi tim kami. Jika sudah fix, kami yang akan antar barang ke rumah Anda!

Ingin diskon untuk Sewa Freezer?

Artikel dan Panduan Sewa Freezer

Lihat Semua
agar Puting Tidak Lecet saat Menyusui
Sewa Pompa ASI
Melihat para ibu menyusui yang sering sekali mengalami puting lecet membuat Sewa78 ingin menyediakan trik agar puting tidak lecet saat menyusui. Keinginan tersebut pun akhirnya terwujud dengan adanya artikel ini. Gak pakai lama, simak penjelasan lebih lengkapnya sembari menemukan persewaan alat pompa ASI!
Model Tangga Besi Kombinasi Kayu
Sewa Gergaji Mesin
Bagi sebagian orang, memiliki rumah tingkat menjadi sebuah impian. Namun, gak sedikit dari mereka yang tahu motif tangga besi kombinasi kayu yang bikin rumah jadi terlihat mewah. Tim Sewa78 akan merekomendasikan 5 model tangga besi kombinasi yang dipotong menggunakan gergaji mesin. Cek di bawah, ya!
Menu Jus Buah Unik
Sewa Motor Roda Tiga
Kebanyakan bisnis jual es jus hanya membuat aneka jus buah-buahan yang gitu-gitu aja. Supaya usaha es jus buah segar milik Anda jadi lebih terkenal, coba 10 menu jus buah yang kaya akan manfaat dan gunakan motor roda tiga untuk berjualan. Cek menunya di bawah, ya!
Cara Kerja Mesin Pemotong Kertas
Sewa Mesin Penghancur Kertas
Sering menggunakan mesin pemotong kertas tapi masih belum paham cara kerja mesin pemotong kertas? Gak perlu khawatir. Tim Sewa78 akan menjelaskan cara kerjanya dengan jelas. Selain itu, kami juga menawarkan mesin penghancur kertas berkualitas yang bisa Anda sewa dengan harga terjangkau.
Cara Mengobati Infeksi Saluran Pernapasan
Sewa Tabung Oksigen
Aktivitas sehari-hari jadi terhambat karena Anda terkena infeksi saluran pernapasan? Jangan risau! Sebab, Sewa78 akan membantu Anda mengatasi permasalahan ini. Terbukti dengan artikel ini yang memuat informasi soal cara mengobati infeksi saluran pernapasan serta penyewaan tabung oksigen yang Anda butuhkan. 
Manfaat Seminar
Sewa Proyektor
Untuk menambah ilmu tidak harus belajar sendiri, Anda bisa mengikuti kegiatan seminar dengan topik pembicaraan tertentu. Pasalnya, tujuan seminar sangat bagus bagi mahasiswa yang sedang kuliah. Ilmu mereka tak hanya terbatas di makalah saja. Lalu, apa aja manfaat seminar itu? Kalau ingin mengadakannya, jangan lupa sewa proyektor di Sewa78 agar semua audiens bisa melihat materinya, ya! 
Jam Tidur Bayi 3 Bulan
Sewa Stroller
Tak jarang jam tidur bayi 3 bulan kerap kali membingungkan ibu-ibu di luar sana, termasuk Anda. Biar gak bingung lagi, Anda bisa menyimak artikel ini dari awal hingga akhir untuk menemukan informasi yang Anda butuhkan beserta penyewaan stroller yang akan dibutuhkan untuk menidurkan si kecil!
Film Anak yang Mendidik
Sewa TV
Penting untuk memerhatikan tontonan si kecil. Karena itulah, Anda harus memberikan tontonan yang mendidik dan sesuai umurnya. Di artikel ini, Anda bisa menemukan rekomendasi film anak yang mendidik dan inspiratif. Kalau kurang lega dengan tayangan film, sewa saja TV dengan ukuran yang Anda inginkan di sini!